JAKARTA DESA NUSANTARA Pemerintah terus memperkuat peran koperasi dalam pelaksanaan Program Strategis Pemerintah (PSP). Melalui sinergi lintas kementerian dan lembaga, Koperasi Desa/Kelurahan (Kopdes/Kel) Merah Putih ditetapkan sebagai instrumen pelaksana di lapangan untuk mendukung percepatan program nasional di sektor pangan, energi, dan pemberdayaan desa. Menteri Koperasi Ferry Juliantono menegaskan bahwa koperasi kini tengah memasuki fase pembaruan …
Read More »Perpustakaan Desa Oemah Bening Ukir Prestasi di Festival Literasi Banjarnegara
BANJARNEGARA DESA NUSANTARA Kiprah literasi di tingkat desa kembali mencatat sejarah baru. Perpustakaan Desa Oemah Bening Rumah Baca, binaan Rumah Zakat yang berlokasi di Desa Bojanegara, Kecamatan Sigaluh, Kabupaten Banjarnegara, berhasil menyabet Juara 1 Perpustakaan Terbaik Tingkat Kabupaten Banjarnegara tahun 2025. Penghargaan bergengsi ini diserahkan langsung oleh Wakil Bupati Banjarnegara, Wakhid Jumali, …
Read More »Petani Desa Talo Terima Bantuan Bibit Unggulan dari Pemkab Taliabu
PULAU TALIABU DESA NUSANTARA Dalam upaya memperkuat sektor pertanian dan meningkatkan kesejahteraan petani, Dinas Pertanian Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara, kembali menyalurkan bantuan bibit unggulan kepada empat kelompok tani di Desa Talo, Kecamatan Taliabu Barat. Bantuan tersebut mencakup berbagai jenis bibit sayur dan tanaman produktif, antara lain cabai, tomat, kacang …
Read More »Polri Tanam Jagung Dukung Program Ketahanan Pangan
KARAWANG DESA NUSANTARA Polsek Batujaya Polres Karawang Polda Jawa Barat melakukan monitoring dan pengecekan pasca penanaman jagung di Desa Kutaampel, Kecamatan Batujaya. Kegiatan ini melibatkan Bripka Sigit Shinto Wibowo beserta unsur masyarakat dan pemerintah desa setempat. Kegiatan pemantauan ini dilakukan setelah sebelumnya Kapolsek Batujaya, AKP H. Ruslani, berkoordinasi dengan Kepala …
Read More »Kejaksaan Sukabumi Tunggu Desa Penunggak PBB
SUKABUMI DESA NUSANTARA Kejaksaan Negeri Kabupaten Sukabumi memberikan kesempatan kepada 250 desa yang tercatat menunggak Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebelum mengambil langkah hukum. Kepala Seksi Pidana Khusus Kejaksaan Negeri Sukabumi, Agus Yuliana, menegaskan pihaknya masih menunggu itikad baik dari desa-desa tersebut. “Kami belum bergerak. Masih menunggu itikad baik dari …
Read More »Delapan Kepala Desa Hasil Pilkades 2021 Resmi Dilantik di Blora
BLORA DESA NUSANTARA Pemerintah Kabupaten Blora melaksanakan Upacara Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan delapan Kepala Desa hasil pemilihan bulan November 2021. Acara tersebut digelar di Pendopo Rumah Dinas Bupati, Kamis, 23 Oktober 2025, dan dihadiri oleh Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, jajaran Forkopimda, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Blora, kepala …
Read More »Desa Cipeundeuy Peringati Milangkala ke-215 Secara Meriah
CIPEUNDEUY DESA NUSANTARA Desa Cipeundeuy, Kecamatan Jatinunggal, Kabupaten Sumedang, menggelar perayaan Milangkala ke-215 dengan tema “Cipeundeuy Bermartabat”, Kamis, 23 Oktober 2025. Acara yang berlangsung di alun-alun desa ini dihadiri oleh Kepala Desa Cipeundeuy, Camat Jatinunggal, Bhabinkamtibmas, Bhabinsa, anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD), perangkat desa, kepala dusun, karang taruna, serta ribuan …
Read More »Kepala Desa Canden Buka Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi
CANDEN DESA NUSANTARA Pemerintah Desa Canden, Kecamatan Sambi, mengambil langkah strategis dalam upaya meningkatkan kualitas gizi masyarakat melalui peresmian Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), Kamis, 23 Oktober 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Desa Canden, Bapak Jiyanto, dan dihadiri oleh berbagai pejabat serta perangkat desa setempat. Dalam sambutannya, Bapak Jiyanto …
Read More »Desa Kertahayu Lantik Dua Pejabat Baru
KERTAHAYU DESA NUSANTARA Pemerintahan Desa Kertahayu, Kecamatan Pamarican, terus menegaskan komitmennya terhadap tata kelola desa yang profesional dan transparan. Pada Kamis, 23 Oktober 2025, Kepala Desa Hendar Rudiana secara resmi melantik dua pejabat baru dalam struktur pemerintahan desa. Pelantikan berlangsung di Aula Kantor Desa Kertahayu dan dihadiri oleh unsur Muspika Kecamatan Pamarican. Kehadiran …
Read More »Pj Kepala Desa Tamberu Barat Klarifikasi Soal PBB 2023-2024
TAMBERU DESA NUSANTARA Pemerintah Desa Tamberu Barat melalui Penjabat (PJ) Kepala Desa, Ach. Rifandi, menegaskan bahwa tudingan terkait penarikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tahun 2023-2024 adalah tidak benar. Pernyataan ini disampaikan Rifandi sebagai klarifikasi atas pemberitaan yang dianggapnya “asal-asalan”. “Kami sangat menyayangkan adanya berita asal-asalan yang diungkapkan oleh Sdr. Hafid …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara