ADVERTORIAL – Festival Kampong Tuha Tepengo yang digelar dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-120 Desa Lebak Mantan, Kecamatan Muara Wis, menjadi panggung integrasi budaya dan pendidikan yang kental dengan nuansa lokal. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (02/06/2025) tersebut menghadirkan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kutai Kartanegara, Thauhid Afrilian Noor, …
Read More »