BOGOR DESA NUSANTARA Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Arifah Fauzi, menyampaikan apresiasinya terhadap peran Koperasi Desa Merah Putih Teluk Pinang yang dinilai mampu memberdayakan masyarakat, khususnya kaum perempuan, di wilayah Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor. Kunjungan kerja dilakukan Menteri Arifah Fauzi pada Rabu (08/10/2025) ke Desa Teluk Pinang untuk …
Read More »Pemkab Muara Enim Dorong Ketahanan Pangan lewat BUMDes
MUARA ENIM DESA NUSANTARA Pemerintah Kabupaten Muara Enim terus memperkuat strategi ketahanan pangan melalui peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). Langkah ini ditandai dengan pelaksanaan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Strategi Penguatan Ketahanan Pangan melalui BUMDes dalam Kabupaten Muara Enim Tahun 2025” yang berlangsung di Ballroom Hotel Griya Serasan Sekundang. Kegiatan …
Read More »88 Kabupaten/Kota Dapat Tambahan Pendamping Koperasi Desa
JAKARTA DESA NUSANTARA Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) kembali memberi peluang bagi tenaga pendamping koperasi dengan membuka rekrutmen Asisten Bisnis atau Asisten Bisnis Koperasi Desa Merah Putih (KDKMP). Program ini ditujukan untuk memperkuat pendampingan di 88 kabupaten/kota yang masih membutuhkan tenaga tambahan. Pengumuman ini menjadi kabar gembira bagi para …
Read More »“BRI Hadirkan Agen BRILink di Lampung Selatan, Dorong Ekonomi Desa”
DALAM upaya memperkuat perekonomian desa, Bank Rakyat Indonesia (BRI) Region 5 Bandar Lampung memperkenalkan layanan Agen BRILink di Desa Bumisari, Kecamatan Natar, Lampung Selatan. Inisiatif ini mendukung penguatan ekonomi desa melalui Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Bumisari, yang kini dapat menyediakan berbagai layanan keuangan dengan akses yang lebih mudah bagi …
Read More »Desa Cikaso Menjadi Ikon Wisata Unggulan di Kuningan
DESA Cikaso di Kecamatan Kramatmulya, Kabupaten Kuningan, terus menunjukkan perkembangan positif sebagai salah satu desa wisata unggulan di Jawa Barat. Perkembangan ini menjadi cerminan keberhasilan pemerintah desa bersama masyarakat dalam memadukan potensi lokal, pelestarian budaya, dan keberlanjutan lingkungan. Transformasi Desa Cikaso tidak hanya fokus pada pembangunan infrastruktur pariwisata, tetapi juga …
Read More »58 Kopdes Merah Putih di Tangerang Mulai Beroperasi Oktober 2025
PEMERINTAH Kabupaten (Pemkab) Tangerang, Banten, menargetkan sebanyak 58 unit Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih mulai beroperasi pada Oktober 2025. Program ini menjadi langkah awal penguatan ekonomi berbasis desa setelah sebelumnya hanya dua koperasi yang berjalan, yakni Kopdes Sarakan dan Pesangrahan. Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Tangerang, Anna Ratna, menjelaskan …
Read More »Dana Rp200 Triliun Himbara Siap Kuatkan Koperasi Desa Merah Putih
PEMERINTAH memastikan permasalahan pendanaan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) akhirnya tuntas setelah melalui proses pembahasan panjang selama enam bulan terakhir. Dana sebesar Rp200 triliun yang sebelumnya tersimpan di rekening pemerintah di Bank Indonesia kini telah dialihkan ke bank-bank milik negara (Himbara) untuk mendukung pembiayaan koperasi desa dan kelurahan. Keputusan ini …
Read More »700 Desa Siap Ekspor, Pemerintah Luncurkan Program Desa BISA Ekspor
PEMERINTAH terus mendorong tumbuhnya desa berdaya saing global. Menteri Perdagangan RI, Budi Santoso, menyatakan bahwa saat ini terdapat 700 desa di Indonesia yang telah siap mengekspor produknya ke berbagai negara. “Kami telah melakukan pemetaan terhadap ribuan desa potensial. Dari jumlah itu, 700 desa dipastikan siap melakukan ekspor,” ujar Mendag pada …
Read More »Seminar KKN UPB Dorong UMKM Naik Kelas Lewat Legalitas dan Digitalisasi
BEKASI – Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan tulang punggung perekonomian Indonesia. Namun, agar mampu bertahan dan bersaing di era modern, UMKM dituntut tidak hanya sekadar berproduksi, tetapi juga memahami pentingnya legalitas usaha serta pemanfaatan digitalisasi. Kesadaran inilah yang mendorong mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Pelita Bangsa (UPB) …
Read More »GP Ansor Resmikan Warung BUMA di Kota Bekasi sebagai Model Ekonomi Desa
BEKASI – Gerakan Pemuda (GP) Ansor resmi meluncurkan Warung BUMA di Kelurahan Jati Cempaka, Kota Bekasi, Selasa (26/8/2025). Kehadiran Warung BUMA ini sekaligus menandai pembukaan 24 warung lainnya di berbagai daerah di Indonesia, termasuk di Gorontalo. Warung BUMA dirancang sebagai kelompok usaha kecil berbasis desa yang dikelola kader Ansor dan …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara