Tag Archives: #DesaPlabai

Desa Plabai Bangun Kemandirian Pangan Bersama Polda Bengkulu

 LEBONG DESA NUSANTARA Desa Plabai, Kecamatan Lebong Atas, Kabupaten Lebong, Provinsi Bengkulu, menunjukkan komitmen nyata dalam memperkuat ketahanan pangan nasional melalui partisipasinya dalam program Satu Desa Satu Hektar (Sadesahe). Program ini digagas oleh Pemerintah Provinsi Bengkulu bekerja sama dengan Polda Bengkulu, sebagai upaya memperkuat ketahanan pangan berbasis potensi lokal, khususnya di sektor pertanian. …

Read More »