KAMPAR, DESA – NUSANTARA: Bupati Kampar Ahmad Yuzar, S.Sos., M.T. mengawali kunjungan kerjanya di Kecamatan Tapung Hulu dengan melakukan panen jagung pipil sekaligus meresmikan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Smart Serasi di Desa Tanah Datar, pada Senin (22/12/2025). Dalam sambutannya, Bupati Kampar menyampaikan rasa bahagia karena kunjungan tersebut memiliki makna emosional baginya. Ia mengungkapkan bahwa Kecamatan Tapung …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara