Upaya pengembangan desa wisata di Kabupaten Wonosobo terus diperkuat melalui kolaborasi lintas sektor. Camat Kalikajar, Aldhiana Kusumawati, S.STP., M.M, menggandeng Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Wonosobo untuk mendorong Desa Kwadungan sebagai desa wisata percontohan di wilayah Kecamatan Kalikajar. Hal tersebut disampaikan Camat Kalikajar saat kegiatan diskusi dan dialog bersama Kepala Desa Kwadungan beserta perangkat desa, serta perwakilan dari Desa Lamuk, …
Read More »Camat Kalikajar Dorong Desa Kwadungan Jadi Desa Wisata Percontohan
WONOSOBO, DESA – NUSANTARA: Upaya pengembangan desa wisata di Kabupaten Wonosobo terus diperkuat melalui kolaborasi lintas sektor. Camat Kalikajar, Aldhiana Kusumawati, S.STP., M.M., menggandeng Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Wonosobo untuk mendorong Desa Kwadungan sebagai desa wisata percontohan di wilayah Kecamatan Kalikajar. Hal tersebut disampaikan Camat Kalikajar saat kegiatan diskusi dan dialog bersama Kepala …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara