Tag Archives: Desa Karangtengah

Pemdes Karangtengah Lantik Perangkat Desa Baru

CILACAP, DESA – NUSANTARA: Pemerintah Desa Karangtengah, Kecamatan Sampang, Kabupaten Cilacap, menggelar pengambilan sumpah dan pelantikan perangkat desa baru yang berlangsung di Pendopo Balai Desa Karangtengah, Senin (22/12/2025). Acara pelantikan tersebut dihadiri Plt. Kecamatan Sampang, unsur Forkopimcam, Kepala UPTD dan dinas instansi se-Kecamatan Sampang, Ketua Panwas Kecamatan Sampang, Ketua dan Anggota BPD Desa Karangtengah, perangkat desa, Kapolsek Sampang, anggota Koramil Maos, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Satpol PP, …

Read More »