MUKO, MUKO DESA – NUSANTARA: Pemerintah Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, memperkuat perlindungan jaminan kesehatan bagi aparatur desa melalui penandatanganan pakta integritas pembayaran iuran BPJS Kesehatan. Kebijakan ini menegaskan komitmen pemerintah daerah dalam menjamin keberlanjutan kepesertaan BPJS Kesehatan bagi seluruh perangkat desa. Pakta integritas kesiapan anggaran pembayaran iuran BPJS Kesehatan tersebut …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara