BLORA, DESA – NUSANTARA: Jalannya pemerintahan dan pembangunan desa diperkirakan akan menghadapi tantangan serius pada tahun 2026. Sejumlah kepala desa di Kabupaten Blora menyampaikan kekhawatiran terkait potensi pemotongan alokasi dana desa untuk membayar pinjaman sebesar Rp3 miliar yang digunakan dalam pembiayaan program koperasi desa dan kelurahan Merah Putih bentukan pemerintah pusat. Berdasarkan informasi yang diterima …
Read More »Suhelmi Saputra Gelar Reses I di Hutalombang Lubis
MANDAILING, NATAL DESA – NUSANTARA: Anggota DPRD Mandailing Natal (Madina) dari Fraksi Partai NasDem, Suhelmi Saputra, melaksanakan Reses I Tahun Sidang 2025/2026 Tahun Anggaran 2025 di Desa Hutalombang Lubis, Kecamatan Panyabungan. Kegiatan reses tersebut dihadiri ratusan warga dari berbagai unsur masyarakat, mulai dari perangkat desa, tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat, pemuda …
Read More »DPRD Kalsel Dukung Penuh Pembangunan Makodam Baru
BANJARBARU, DESA – NUSANTARA: Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan, Supian HK, menghadiri acara Penandatanganan Kesepakatan Bersama antara Pangdam XXII/Tambun Bungai dengan Gubernur Kalsel serta para bupati dan wali kota se-Kalimantan Selatan. Penandatanganan tersebut berfokus pada dukungan pembangunan Markas Komando Daerah Militer (Makodam) Kalsel serta percepatan pembangunan fisik Gerai, Pergudangan, dan Kelengkapan …
Read More »Aspirasi Ribuan Kades Sampai ke Wamen Setneg
JAKARTA, DESA – NUSANTARA: Aspirasi ribuan kepala desa yang melakukan konsolidasi di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, akhirnya mendapat respons dari pemerintah pusat. Setelah menantikan kepastian mengenai penyaluran Dana Desa Tahap II Tahun 2025, sepuluh perwakilan kepala desa bersama Ketua DPP APDESI mendapatkan kesempatan audiensi dengan Wakil Menteri Sekretariat Negara, …
Read More »Bupati Askolani Kukuhkan DPC ABPEDNAS Banyuasin 2025–2030
BANYUASIN, DESA – NUSANTARA: Bupati Banyuasin, Dr. H. Askolani, SH., MH, menghadiri Pengukuhan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Asosiasi Badan Permusyawaratan Desa Nasional (ABPEDNAS) Kabupaten Banyuasin periode 2025–2030 yang digelar di Graha Sedulang Setudung, Kabupaten Banyuasin. Pelantikan tersebut menjadi momentum penting dalam penguatan kelembagaan desa serta peningkatan kualitas tata kelola pemerintahan di tingkat desa. …
Read More »TNI Kawal Pembangunan KDKMP di Dua Desa Trenggalek
TRENGGALEK, DESA – NUSANTARA: Komitmen Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam mendukung percepatan program strategis pemerintah kembali ditunjukkan di Kabupaten Trenggalek. Dandim 0806/Trenggalek, Letkol Inf Isnanto Roy Saputro, S.H., M.Si., meninjau langsung progres pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Desa Pandean dan Desa Karanganom, Kecamatan Durenan. Kunjungan tersebut dilakukan untuk memastikan program …
Read More »Pembangunan KDMP Kudus Melaju, 39 Desa Masuk Tahap Konstruksi
KUDUS, DESA – NUSANTARA: Pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDMP/KKMP) di Kabupaten Kudus terus menunjukkan perkembangan pesat. Hingga 5 Desember 2025, puluhan desa telah memasuki tahap pembangunan fisik, sementara sebagian lainnya tengah menuntaskan proses penyiapan lahan dan pemenuhan administrasi. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Kudus, Famny Dwi Arfana, menyampaikan bahwa 39 …
Read More »79 Perangkat Desa Long Kali Ikuti Bimtek Penyusunan RAB di Samarinda
PASER, DESA – NUSANTARA sebanyak 79 Kepala Desa dan perangkat desa se-Kecamatan Long Kali, Kabupaten Paser, mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) peningkatan kompetensi yang berfokus pada penyusunan perencanaan pembangunan desa, khususnya perhitungan Rencana Anggaran Biaya (RAB) serta mekanisme Pengadaan Barang dan Jasa di Desa. Pelatihan tersebut berlangsung pada 4–8 …
Read More »Pembangunan Embung Alasmalang Serap Tenaga Kerja Lokal
BANYUMAS, DESA – NUSANTARA: Proyek pembangunan embung di Desa Alasmalang, Kecamatan Kemranjen, Kabupaten Banyumas, tidak hanya menjadi upaya strategis dalam pengelolaan sumber daya air, tetapi juga memberikan dampak positif terhadap perekonomian warga setempat. Melibatkan tenaga kerja lokal, proyek ini dinilai mampu membuka peluang kerja baru bagi masyarakat Desa Alasmalang. Kepala Desa …
Read More »RT/RW Jadi Garda Terdepan Pembangunan Desa di Tapin Tengah
BANJARMASIN DESA NUSANTARA Peran para Ketua Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) dinilai sangat strategis dalam mendukung proses pembangunan desa dan kelurahan. Mereka menjadi garda terdepan dalam menjembatani komunikasi antara pemerintah dengan masyarakat di tingkat paling bawah. Hal tersebut disampaikan Camat Tapin Tengah, Hamzah Assegaf, S.H., M.H., saat memberikan sambutan …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara