BOGOR DESA NUSANTARA Pemerintah Desa Palasari, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor, menerima kunjungan kerja dari Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Kegiatan yang berlangsung pada Rabu (12/11/2025) tersebut bertujuan mempelajari tata kelola aset desa serta penerapan sistem informasi digital yang telah dijalankan oleh Desa Palasari. Penggerak …
Read More »Lima Anak Muda Raih SATU Indonesia Awards 2023
JAKARTA DESA NUSANTARA Di tengah derasnya berita soal masalah sosial dan ekonomi, muncul kisah inspiratif yang menyalakan harapan. Di sinilah peran generasi muda menjadi sorotan, bukan sekadar menunggu perubahan, tetapi menjadi agen perubahan itu sendiri. Pada tahun 2023, Astra memberikan SATU Indonesia Awards 2023 kepada lima anak muda yang dinilai inspiratif karena aksi nyata …
Read More »Pemkab Pasuruan Dorong Desa Melek Digital
PASURUAN DESA NUSANTARA Pemerintah Kabupaten Pasuruan menegaskan pentingnya transformasi digital di tingkat desa sebagai bagian dari upaya membangun masyarakat yang lebih maju, mandiri, dan sejahtera. Dalam acara resmi pemerintahan, Rusdi Sutejo mengingatkan para kepala desa dan lurah agar pembangunan tidak berhenti pada aspek fisik semata. Ia menekankan bahwa arah pembangunan …
Read More »Rusdi David Bawa Transformasi ke Desa Bori
JATINANGOR DESA NUSANTARA Sebuah perjalanan reflektif selama sepekan di Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Jatinangor menjadi titik balik bagi Rusdi David, Kaur Keuangan Desa Bori, Kecamatan Bacan Timur, Kabupaten Halmahera Selatan. Mewakili Kepala Desa dalam Retreat Kepala Desa dan Camat, David tidak hanya membawa catatan, tetapi juga gagasan baru tentang pelayanan, …
Read More »Pemerintah Kebut Listrik Masuk Desa, 1.285 Lokasi Jadi Target 2025
MUSI BANYUASIN DESA NUSANTARA Pemerintah mempercepat pemerataan akses listrik nasional melalui PT PLN (Persero) dengan melanjutkan pembangunan infrastruktur kelistrikan di berbagai pelosok tanah air. Program ini dijalankan melalui Program Listrik Desa (Lisdes) yang ditargetkan mencakup 1.285 desa hingga akhir tahun 2025. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia …
Read More »Inovasi Samisade Bawa Bogor Jadi Juara Nasional Mandaya Awards
BOGOR DESA NUSANTARA Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor kembali mencatat prestasi nasional dengan berhasil meraih Juara 1 Mandaya Awards 2025 untuk kategori kabupaten. Penghargaan bergengsi ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas keberhasilan program Samisade (Satu Miliar Satu Desa) yang dinilai berhasil menjadi inovasi pembangunan desa berkelanjutan dan berorientasi pada pemberdayaan masyarakat. …
Read More »Inovasi Produk Laut Jadi Andalan Perempuan Lifuleo
KUPANG DESA NUSANTARA PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) terus menunjukkan komitmennya dalam memberdayakan masyarakat pesisir melalui program berkelanjutan. Kali ini, PLN menggandeng Politeknik Kelautan dan Perikanan (KP) Kupang untuk meluncurkan kegiatan bertajuk “Pemberdayaan Perempuan UMKM melalui Diversifikasi Produk Rumput Laut dan Ikan” di Desa Lifuleo, Kabupaten …
Read More »Enam Inovasi Dorong Kemajuan Desa Beber Ciamis
CIAMIS DESA NUSANTARA Pemerintah Desa Beber, Kecamatan Cimaragas, Kabupaten Ciamis, terus menorehkan kemajuan melalui enam program inovasi yang berakar dari kebutuhan masyarakat. Program tersebut mencakup bidang keagamaan, pendidikan, pelayanan publik, komunikasi antar dusun, pemberdayaan ekonomi, dan sosial. Kepala Desa Beber, Abdul Wahid Miftah Sofa, menjelaskan bahwa seluruh inovasi ini lahir dari …
Read More »Warga Dukung MBG: “Kurangi Beban Belanja Makan”
JAKARTA DESA NUSANTARA Kebijakan pemerintah kerap menuai respons beragam dari publik: sebagian menolak karena dampaknya dianggap negatif, sementara sebagian mendukung apabila interpretasi dan pelaksanaannya dinilai tepat. Dalam sorotan terhadap program Makan Bergizi Gratis (MBG), sejumlah pihak menolak dengan alasan kasus keracunan massal dan usulan pengalihan anggaran ke pendidikan. Di sisi …
Read More »Rumah Inovasi Desa Ransiki Jadi Laboratorium Petani Kakao
MONOKWARI DESA NUSANTARA Petani di Ransiki, Kabupaten Manokwari Selatan, kini sedang menapaki langkah baru menuju kemandirian dan inovasi. Melalui Rumah Inovasi dan Teknologi Desa (RITD), mereka tidak hanya menanam kakao, tetapi juga belajar mengembangkan nilai tambah dari hasil panennya. Program ini merupakan kolaborasi antara Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal (Kemendes …
Read More »
Desa Nusantara Jaringan Media Desa Nusantara