SAMARINDA – Sekolah Khusus Olahraga Internasional (SKOI) Kalimantan Timur (Kaltim) yang didirikan pada tahun 2011 dan telah melahirkan atlet berprestasi setiap tahunnya, saat ini kondisinya menurun. Diketahui bahwa SKOI selama berada di naungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Kaltim telah terjadi penurunan prestasi. Menurut Kepala Bidang (Kabid) Prestasi Pemuda Olahraga …
Read More »Rasman Rading: Kami Berikan Dukungan untuk Atlet Berprestasi di Kaltim
SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) terus berkomitmen mendukung atlet berprestasi agar tetap berkembang dan mengangkat nama daerah di tingkat nasional maupun internasional. Upaya ini mencakup pembinaan berkelanjutan serta dukungan finansial untuk memastikan para atlet tetap termotivasi dan kompetitif. Kepala Bidang Prestasi Pemuda Olahraga (PPO) Dispora …
Read More »Dinas PU Kukar Fokus Perbaiki Infrastruktur Jalan di Loa Tebu
TENGGARONG – Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus berupaya meningkatkan kualitas infrastruktur di berbagai wilayah, khususnya di Kelurahan Loa Tebu, Kecamatan Tenggarong. Dalam upaya itu, Dinas PU Kukar telah menyiapkan anggaran yang cukup besar untuk memastikan jalan-jalan tersebut segera diperbaiki. Usai menghadiri acara kunjungan dan dialog langsung …
Read More »APBD-P 2024, Pemkab Kukar Prioritaskan Pembangunan Jalan Lingkungan dan Jaringan Air Bersih
TENGGARONG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Perkim) memprioritaskan sejumlah program infrastruktur dasar dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan Kukar tahun anggaran 2024. Fokus utama program ini adalah pembangunan jalan lingkungan dan jaringan perpipaan guna meningkatkan kualitas hidup masyarakat, khususnya di …
Read More »Dorong Sinergi untuk Pembangunan, Camat Tenggarong Apresiasi Dialog Aspiratif Ketua DPRD Kukar di Loa Tebu
TENGGARONG – Camat Tenggarong Sukono hadir mendampingi Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Junaidi dalam kunjungan reses ke Kelurahan Loa Tebu, Kecamatan Tenggarong pada Senin (4/11/2024) malam. Kunjungan itu menjadi bagian dari agenda rutin DPRD Kutai Kartanegara periode 2024-2029 untuk menyerap aspirasi masyarakat secara langsung dan …
Read More »Berani Tampil di Ajang Putri Hijab Kaltim, Cia: Pengalaman Ini Kemenangan Pribadi
SAMARINDA – Nurul Aisyiyah, atau yang akrab disapa Cia, peserta sekaligus Duta Pemuda Samarinda, membuat langkah berani dengan mengikuti pemilihan Putri Hijab Kaltim yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Ajang ini merupakan bagian dari rangkaian program East Borneo Youth Talent dalam memperingati Hari Sumpah …
Read More »Duta Pemuda Samarinda: Hari Sumpah Pemuda Momentum Refleksi bagi Generasi Muda
SAMARINDA – Menjelang perayaan Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada 28 Oktober, Nurul Aisyiyah, salah seorang peserta Pemilihan Putri Hijab 2024 yang mewakili Duta Pemuda Samarinda, menekankan pentingnya kesadaran pemuda akan peran mereka dalam kemajuan bangsa. Dalam wawancara, wanita yang akrab disapa Cia ini mengungkapkan keprihatinannya terhadap banyaknya pemuda yang …
Read More »Fasilitas Stadion Kaltim Ditingkatkan, Dispora Kaltim Luncurkan Program untuk Pemuda
SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) terus mengoptimalkan fasilitas stadion yang menjadi tanggung jawabnya, yakni Stadion Utama Palaran dan Gelanggang Olahraga (Gelora) Kadrie Oening. Kedua fasilitas besar ini diharapkan dapat mendukung berbagai aktivitas olahraga maupun non-olahraga bagi masyarakat. Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan …
Read More »Dispora Kaltim Akselerasi Pengembangan Pemuda untuk Kuasai Era Digital
SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) telah meluncurkan sejumlah program pemberdayaan untuk meningkatkan pengetahuan pemuda mengenai dunia digital. Inisiatif ini bertujuan untuk memanfaatkan teknologi digital sebagai alat pendukung ekonomi bagi generasi muda di wilayah Kaltim, sejalan dengan tren digitalisasi yang semakin berkembang pesat. Kepala Bidang …
Read More »Piala Gubernur Kaltim 2024: 225 Tim Bersaing di Kejuaraan Bola Basket 3X3 di Samarinda
SAMARINDA – Kejuaraan Bola Basket 3X3 Piala Gubernur Kaltim 2024 resmi dibuka pada Rabu (30/10/2024) siang, di halaman Bigmall Samarinda. Kejuaraan ini berlangsung selama lima hari, dari 30 Oktober hingga 3 November 2024, dan diikuti oleh 225 tim yang terdiri dari sekitar 900 peserta yang berasal dari seluruh wilayah Kalimantan …
Read More »