redaksi01

Undip Resmikan Program Desa Mandiri di Blora

UNIVERSITAS Diponegoro (Undip) memperkuat perannya dalam pengabdian masyarakat dengan meluncurkan program strategis bertajuk “Undip untuk Blora: Membangun Desa Mandiri Air, Energi, dan Wisata Berkelanjutan.” Acara peluncuran berlangsung di Desa Sambongrejo, Kabupaten Blora, pada Kamis (19/06/2025). Rektor Undip, Prof. Dr. Suharnomo, S.E., M.Si., bersama Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., …

Read More »

Universitas Sangga Buana Dukung Inovasi Desa Tambakmekar lewat PKM

LEMBAGA Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Sangga Buana YPKP Bandung mengerahkan delapan tim akademisi untuk melaksanakan kegiatan penelitian dan pengabdian. Dari jumlah tersebut, satu tim fokus pada penelitian desa wisata di Jawa Barat, sementara tujuh tim lainnya menjalankan program Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Dari tujuh tim PKM, tiga …

Read More »

Pelantikan BPD PAW Tiga Desa di Cikijing Berlangsung Khidmat

SEBANYAK tujuh anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Pengganti Antar Waktu (PAW) dari tiga desa di Kecamatan Cikijing resmi dilantik pada Sabtu (13/09/2025). Prosesi pengambilan sumpah jabatan digelar di Aula Kecamatan Cikijing dengan suasana khidmat dan penuh kekhidmatan. Tiga desa yang anggotanya dilantik meliputi Desa Banjaransari, Desa Kancana, dan Desa Sindangpanji. …

Read More »

Pemkab Sukabumi Tata Lapangan Serbaguna Desa Langensari

PEMERINTAH Kabupaten Sukabumi melalui Dinas Kebudayaan, Pemuda, dan Olahraga (Disbudpora) resmi memulai proyek penataan Lapang Olahraga Serbaguna Desa Langensari, Kecamatan Parungkuda, pada Sabtu (13/09/2025). Proyek ini diharapkan dapat menghadirkan sarana olahraga yang lebih representatif, modern, serta mampu dimanfaatkan oleh masyarakat dari berbagai kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Penataan …

Read More »

Jalan Sehat Meriahkan Penutupan Pordes PPDI Zona Utara Tasikmalaya

RATUSAN perangkat desa dari wilayah utara Kabupaten Tasikmalaya memadati kegiatan jalan sehat pada Sabtu (13/09/2025). Acara ini menjadi puncak rangkaian Pekan Olahraga Desa (Pordes) Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Zona Utara Kabupaten Tasikmalaya. Kegiatan tahunan tersebut diikuti perwakilan dari 10 kecamatan dan 84 desa, antara lain Kecamatan Sukaratu, Padakembang, Cisayong, …

Read More »

Kopdes Merah Putih Modal Desa untuk Kesejahteraan Bersama

PEMERINTAH menyoroti peran Kopdes Merah Putih sebagai instrumen strategis pemberdayaan ekonomi di tingkat desa setelah peninjauan yang berlangsung di Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Tuban, Jawa Timur. Menteri Koperasi, Ferry Juliantono, menegaskan bahwa model koperasi desa ini dirancang untuk memastikan hasil usaha kembali kepada anggota, yang sebagian besar adalah warga desa. …

Read More »

Karnaval Kirab Budaya Oro Oro Ombo Wetan Berakhir dengan Meriah

MALAM Pemerintah Desa Oro Oro Ombo Wetan secara resmi menutup rangkaian kegiatan Karnaval Kirab Budaya 2025 yang sebelumnya digelar pada Minggu (07/09/2025) dalam rangka memperingati HUT RI ke-80 serta Hari Jadi Kabupaten Pasuruan ke-1096. Penutupan ditandai dengan pembubaran panitia oleh Kepala Desa Oro Oro Ombo Wetan, Amin Tohari, ST, yang …

Read More »

Kepala Desa Kembang Kuning Disorot, Sulit Ditemui Terkait Dana Desa

PUBLIK kembali menyoroti Kepala Desa Kembang Kuning, Kecamatan Jatiluhur, Kabupaten Purwakarta, yang sulit ditemui ketika dimintai klarifikasi mengenai penggunaan Dana Desa tahun anggaran 2023 dan 2024. Sejumlah upaya konfirmasi dilakukan, baik secara langsung di kantor desa maupun melalui sambungan telepon, namun hingga kini belum membuahkan hasil. Kondisi ini menimbulkan tanda …

Read More »

37 Kepala Desa di Nias Utara Resmi Dikukuhkan

PEMERINTAH Kabupaten Nias Utara menggelar prosesi pengukuhan sekaligus perpanjangan masa jabatan 37 kepala desa. Acara yang berlangsung di Aula Pendopo Bupati Nias Utara, Lotu, itu menjadi simbol penting keberlanjutan kepemimpinan desa di wilayah setempat. Kebijakan ini berlandaskan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor: 100.3/4179/SJ tertanggal 31 Juli 2025 yang menetapkan …

Read More »

Desa Paniis Lantik Perangkat Baru, Perkuat Layanan Publik

PEMERINTAH Desa Paniis, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Kuningan, menggelar pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan perangkat desa di Balai Desa Paniis. Agenda ini menjadi momen penting dalam pengisian jabatan Kaur Kesejahteraan yang kini resmi diemban oleh Filiyanti Ramayanti. Acara yang berlangsung pukul 01.30 WIB tersebut diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya, menciptakan …

Read More »